AKU AKAN BERJALAN WALAU SERIBU ARAL 'KAN MERINTANG

Rabu, 22 April 2009

KETEGARAN

Akhi perjuangan ini begitu keras menempamu , oleh karena itu janganlah tergoyahkan oleh lemahnya perasaanmu.

Berdirilah tegar disaat benturan .Teguhkan jiwamu dalam cobaan . Bolehlah engkau bersedih tapi jangan sampai karena air mata tekadmu hancur.
Pacu semangatmu tuk terus melaju , buang jauh keraguannmu disaat subhat datang merancu . Tepis kelemahan dirimu disaat batu ujian menyandungi derap langkahmu

Berdiri dan bangkit disaat kefuturanmu . Simpanlah duka laramu di sudut jiwa dan hanya adukan semua keadaNya di tengah malam gelap gulita .Yakinlah hanya kepada Allah semua urusan kembali keadaNYa

Tidak ada komentar: